Candi Sawentar

Jumat, 21 November 2014

Candi Sawentar

Posted by Unknown at 00.54

GoEastJava | Candi Sawentar terletak di desa Sawentan, Kecamatan Kanigoro Blitar. Bangunan candi ini dahulu merupakan kompleks percandian, karana di sekitarnya masih ditemukan sejumlah pondasi yang terbuat dari bata.

Candi Sawentar diduga dibangun pada awal berdirinya kerajaan Majapahit. Candi yang terbuat dari batu andesit ini berukuran panjang 9,53 m dan lebar 6,86 m serta tinggi candi tersebut adalah 10.65 m.


Di dalam ruangan candi ditemukan akas arca dengan pahatan burung garuda yang dikenal sebagai kendaraan Dewa Wisnu. Berdasarkan hal tersebut, kemungkinan candi Sawentar merupakan bangunan suci dengan latar belakang agama Hindu.

Wisata Menarik Lainnya:

Share This Post

Get Updates

Subscribe to our Mailing List. We'll never share your Email address.

 photo cerita.gif
back to top