Candi Penataran

Jumat, 21 November 2014

Candi Penataran

Posted by Unknown at 00.39

GoEastJava | Candi Penataran merupakan candi dengan latar belakang kerajaan kediri dan digunakan sampai era kerajaan majapahit.

Komplek candi ini merupakan komplek candi terbesar di jawa timur dan terletak di lereng barat daya gunung kelud. Candi Penataran ini terletak di desa Penataran, kecamatan Nglegok, Blitar.

Candi Penataran ditemukan pada tahun 1815 oleh Sir Thomas Stamford Raffles, yang merupakan Letnan Gubernur pada masa kolonial inggris di Indonesia pada waktu itu.


Nama Asli candi penataran di percaya adalah candi Palah yang disebut dalam prasasti Palah, dan dibangun pada tahun 1194 oleh raja Crnga. raja Crnga memeritah kerajaan kediri antara tahun 1190 - 1200 sebagai candi gunung untuk tempat upacara pemujaan agar menetralisasi mara bahaya yang disebabkan oleh gunung kelud yang sering meletus.

Bagi anda yang suka wisata sejarah dan sedang ada di blitar, tidak ada salahnya anda mengunjungi Candi Penataran ini untuk menambah wawasan sejarah atau hanya sekedar berfoto-foto.

Wisata Menarik Lainnya:

Share This Post

Get Updates

Subscribe to our Mailing List. We'll never share your Email address.

 photo cerita.gif
back to top